Search Box

Monday, February 11, 2013

Cara Mahir Bahasa Inggris : Kursus Online Gratis

Internet adalah media yang luar biasa, teknologi yang mungkin akan bertahan lama sampai masa depan. Intenet juga banyak yang menyediakan tempat kursus yang gratis maupun yang berbayar. Banyak cara yang dapat digunakan untuk mahir bahasa inggris lewat kursus online, kita akan bahas salah satu situs yang menyediakan jasa kursus bahasa inggris online.
Live Mocha  (www.livemocha.com)
logo livemocha englishclubindonesia.blogspot.com
Logo Livemocha

Live mocha adalah sebuah situs yang menyediakan jasa kursus online. Cara kursusnya pun unik, karena sangat interaktif sekali. Kita juga dapat mencari teman lagi di situs tersebut. Tampilannya seperti berikut
screenshot livemocha englishclubindonesia.blogspot.com
Screenshot livemocha

Situs ini mempunyai beberapa cara untuk melatih membernya, yaitu :
  1. WritingAda saat kita akan diintruksikan untuk menuliskan sesuatu, mungkin perkenalan diri dan akan memunculkan rating tentang grammar atau tata bahasa Anda.
  2. SpeakingAnda butuh earphone untuk berbicara bahasa inggris, ini yang penting sekali pada saat kita kursus, kita harus bicara, speaking, giving opinion, etc. Bila kita sering melatih diri, saya yakin anda akan cepat bisa, karena anda juga terdorong oleh kemauan yang keras. Jadi tetap semangat :D
  3.  ReadingUntuk reading sendiri, mungkin ini anda lakukan secara tidak langsung. Mungkin pada saat kita membaca instruksi pada saat berlatih speaking maupun writing.
  4. Chat
    Di situs livemocha.com kita juga bisa chatting dengan pengguna lain yang juga sedang belajar. Kita bisa mengeksplor / sharing tentang berbagai masalah yang sedang kita hadapi dalam berlatih bahasa inggris. 

Bagi yang minat silahkan daftar saja disini, saya yakin bila anda tekun berlatih disana maka anda akan mahir berbahasa inggris. Selamat Mencoba :D 

No comments:

Post a Comment

Write you comment about this post, we are sharing in here, don't hesitate to speak you opinion :D